Thursday, September 22, 2016

Apple Pencil bisa digunakan di iPhone 7?

(Sumber: www.merdeka.com)


Dalam beberapa jam lagi Apple bakal memperkenalkan iPhone 7 ke publik. Menariknya, tersiar kabar baru bila iPhone bakal mendapat dukungan fitur Apple Pencil.

Lewat wawancara NDTVCEO AppleTim Cook mengatakan: "Kami meluncurkan sebuah pensil, bukan stylus, pertama, ada perbedaan besar dari keduanya, dan hal-hal yang bisa dilakukan pengguna dengan pensil ini. Aku berfikir bila Steve akan menyukainya. Dia suka membantu orang-orang berkarya. Dan bila Kamu melihat apa yang bisa dibuat dengan (Apple)pensil pada iPad atau iPhone, sangat luar biasa.

Nah, mengingat sampai saat itu iPhone 6S belum kompatibel dengan Apple Pencil, maka kemungkinan besar iPhone 7 yang segera muncul ini yang sudah bisa dipakai bersama dengan Apple Pencil. Aksesoris yang harganya cukp mahal ini tentu bisa menjadi alat yang pas untuk varian iPhone 7 Plus.


EmoticonEmoticon